Hanya selisih dua gol dengan legenda Singapura...
Misi pemain berusia 33 tahun dalam edisi ke-13 Piala AFF kali ini pun akan berbeda.
Selain tentu membawa Thailand juara, secara pribadi Teerasil tentu ingin melampaui rekor gol terbanyak di ajang dua tahunan paling bergengsi se-Asia Tenggara itu.
dua gol dari torehan striker BG Pathum United itu.
Jelang Lawan Atalanta, Spalletti: Skuad Atalanta Lebih Lengkap Ketimbang Napoli
Namun, dari apa yang disampaikan Teerasil sendiri, ia tak begitu mengharapkan sebuah rekor, karena baginya itu cuma bonus.
Stadion Belum Rampung, Laga Indonesia All Stars vs Klub Top Eropa Ditunda
Timnas Thailand yang telah tiba di Singapura akan mulai berlatih pada hari Senin dan Teerasil mengatakan semua skuad siap untuk pertandingan pertama dan siap untuk menjadi yang terbaik.
Teerasil sendiri sudah tampil sebanyak 4 kali di Piala AFF. Sementara itu Thailand telah memenangkan Piala AFF sebanyak 5 kali, dan dalam edisi kali ini akan tergabung bersama Singapura, Myanmar, dan Filipina di Grup A. Juara bertahan Vietnam berada di Grup B bersama Malaysia, Indonesia, Kamboja, dan Laos.
Akankah Teerasil Dangda keluar sebagai top skorer lagi, sebagaimana pada 3 edisi
sebelumnya: 2008, 2012, dan 2016. Sangat layak untuk kita nantikan.
Sahabat Vidio, di #SportsThreadByVidio kali ini, yuk kita bahas beberapa pemain veteran yang bakal ikut meramaikan Piala AFF tahun ini! Beberapa udah tergolong legend nih guys! Siapa aja sih kira-kira? Simak di thread berikut ini ya! ?? pic.twitter.com/Ca6n0h0c9W
— Vidio (@vidio) December 3, 2021