PSG pernah hampir juara. Apakah ini tahun baik ketika ada Leo Messi?
Pemain yang berjuluk La Pulga itu diharapkan bisa membawa penguasa kompetisi teratas Prancis itu ke level berikutnya, apalagi kalau bukan menjuarai Liga Champions.
Cerita Ayah Mason Mount Tentang Awal Karier Anaknya
"Itu adalah perubahan yang besar setelah sekian lama berada di tempat yang sama [Barcelona. Dengan begitu, nanti mungkin akan kesulitan untuk berpapasan dengan mereka lagi," ucap Messi saat diwawancarai oleh Marca di acara Dubai Expo.
Dikarantina, Netizen Indonesia Tuntut Keadilan untuk Elkan Baggott
"Tujuan PSG saat ini adalah untuk memenangkan Liga Champions. Itu adalah harapan semua orang yang ada di sini. PSG sebenarnya kemarin sudah pernah dekat juara (UCL 2019/20). Sekarang, kami akan mencoba untuk memenangkannya," tambahnya.
Begitu juga dengan lini tengah dan belakang yang pemain-pemain sedang on fire, hal-hal semacam itu pasti akan membuat Real Madrid kepayahan.
Leo Messi ? Real Madrid:
— PSG Chief (@psg_chief) December 13, 2021
45 Games ?
26 Goals ⚽️
14 Assists ?️
#UCL | #PSG ???? pic.twitter.com/95jsDb27xi
Terlepas dari itu semua, kedua kesebelasan masih punya banyak waktu untuk meramu strategi terbaik, karena leg pertama baru akan digelar pada Februari tahun depan.