Skuad Garuda selangkah lagi menuju final.
Laga itu akan menentukan kesebelasan mana yang berhak maju ke partai final. Dalam pada itu pelatih Singapura, Tatsuma Yoshida, mengakui bahwa para pemain Indonesia memiliki kualitas yang sama sekali tidak bisa diremehkan. Dan dari 30 skuad yang dibawa oleh Shin Tae-yong ke gelaran dua tahunan paling bergengsi se-Asia Tenggara ini, Tatsuma mengungkap setidaknya ada tujuh pemain yang masuk dalam daftar pengamatannya.
5 Figur yang Disebut Frank Lampard Sebagai Rekan Bermain Terbaiknya
Nama-nama pemain yang dimaksud juru taktik asal Jepang itu adalah: Egy Maulana Vikri, Ezra Walian, Dedik Setiawan, Pratama Arhan, Asnawi Mangkualam, Alfeandra Dewangga, dan juga Rizky Ridho.
Analisis 4 Pemain Indonesia yang Bisa Jadi Pembeda saat Lawan Singapura
Asnawi sendiri selalu diturunkan sebagai starter, dan hanya sekali ditarik keluar saat Indonesia berhadapan dengan Vietnam.
Tampaknya Yoshida mengamati kiprah Egy selama di Liga Slowakia, yang memang tampil gemilang.
Who's back to the field? ??♂️#KitaGaruda #MeraihImpian #EmergingStrongerTogether pic.twitter.com/jlbryAAZfN
— PSSI (@PSSI) December 23, 2021