Kabarnya, dia sudah tidak bahagia lagi di Atletico Madrid.
Mantan penyerang Liverpool itu mencetak 21 gol dan memberikan tiga assist saat Atletico dinobatkan sebagai juara Spanyol pada 2020/2021. Saat itu, dia menangis bahagia dan mengucapkan terima kasih kepada Los Colchoneros, yang bersedia menampung setelah dibuang Barcelona.
Momen Pemain Arema "Latihan Umpan" Lawan Bhayangkara FC
Jika langkah pemain target utama mereka tidak bisa didatangkan, pembelian kembali Suarez bisa menjadi pilihan yang menarik bagi Barcelona.
Yang Terbaru Kalahkan Lazio, Inilah Kunci Sukses Inter Milan Era Simone Inzaghi
Suarez bergabung dengan Barcelona dari Liverpool pada musim panas 2014. Dia dengan cepat membuktikan dirinya sebagai pemain kunci dengan mencetak 195 gol.
Namun, Suarez terpaksa harus mengakhiri hubungannya dengan Barcelona jelang musim 2020/2021. Striker itu memiliki satu tahun lagi untuk menjalankan kontraknya dengan klub ketika Ronald Koeman mengatakan kepadanya bahwa dia tidak memiliki tempat dalam rencana masa depan.
"Ketika saatnya tiba untuk memberi tahu anak-anak tentang kepindahan itu, itu sangat sulit. Mereka sekarang sudah besar dan merasakan ada perubahan. Ada beberapa momen yang sangat sulit dari kepergian saya dari Barcelona. Ada rumor yang akhirnya dikonfirmasi dan itulah yang paling menyakiti saya," ungkap Suarez.
Never forget Lionel Messi's penalty pass to Luis Suarez vs. Celta Vigo ?
— Messi Arena (@MessiArena) January 4, 2022
pic.twitter.com/uZOEdNQK9M