Jelang laga kedua melawan Guinea, kabar gembira menyapa Senegal.
Konfederasi Sepakbola Afrika (CAF) memang memberlakukan peraturan sangat ketat terkait Covid-19 selama Piala Afrika 2021. Setiap pemain yang dites positif tidak diberikan izin bertanding. Dan, tim tetap harus bermain selama memiliki 11 pemain yang sehat.
Kisah yang Jarang Diketahui Orang, Ibrahimovic Remaja Trial di QPR dan Ditolak
"Sangat senang bisa bergabung dengan rekan satu tim saya di Kamerun setelah dinyatakan negatif hari ini," tulis Sarr di akun Twitter resminya.
Kata Eric Cantona Tentang Piala Dunia 2022: Murni Faktor Uang!
Bintang kelahiran Thiaroye itu melakukan debut internasional untuk Les Lions de Teranga pada Maret 2021 saat melawan Kongo. Dan, kini dia bisa tampil pertama kali di Piala Afrika melawan Guinea.
Meski Sarr bisa bermain, Senegal tidak akan bisa diperkuar pemain Watford, Ismaila Sarr. Sarr yang ini meninggalkan kamp untuk perjalanan ke Barcelona. Di sana, dia akan bertemu dengan ahli bedah lutut. Pemain berusia 23 tahun itu masih dalam pemulihan dari cedera ligamen lutut yang membuatnya absen sejak November 2021.
#TeamSenegal camp:
— #AFCON2021 ✪ (@MickyJnr__) January 13, 2022
• Saliou Ciss
• Pape Matar Sarr
• Nampalys Mendy
…have returned to the group after testing negative.
Also;
• Idrissa Gueye
• Fodè Ballo-Touré
…have tested positive for Covid-19 and will miss the game against #TeamGuinea #AFCON2021 pic.twitter.com/J4zeZVkJ6D