Dalam podscast bertajuk ‘The Greatest’ bersama Jamie Carragher, Owen memberikan penjelasan yang mendalam.
Selama 17 tahun menjadi pesepakbola, Michael Owen telah bermain dengan banyak pemain hebat, khususnya para generasi emas timnas Iggris, seperti Steven Gerrad, Frank Lampard dan Paul Scholes.
Dalam pandangan mantan pemain Real Madrid itu, Steven Gerrad yang pernah menjadi rekannya di Liverpool “berada di level yang berbeda” jika dibandingkan dengan Paul Scholes dan Frank Lampard.
Namun pendapat Owen sering kali mengundang tawa dari para pundit sepakbola Inggris karena dianggap tak masuk akal dan terbiasa subjektif. Tetapi dalam sebuah podscast bertajuk ‘The Greatest’ bersama Jamie Carragher, Owen memberikan penjelasan yang mendalam terkait pilihannya itu,
"Jika kamu menonton Scholesy (Scholes) saat latihan, lidahmu akan terdiam," ujar Owen.
"Dia bisa memberikan pandangan tajamnya kepadamu, anda bisa berpikir dia menuju ke arah itu dan dia bisa menjatuhkan bola dengan tepat. Dia adalah seorang yang jenius. Tapi begitulah dan ada kepraktisan sebenarnya bermain di lapangan besar di mana anda membutuhkan ukuran, kekuatan, substansi, kemampuan berlari dan semua hal ini.”
"Dan jika kamu memainkan satu lawan satu, kamu melawan kamu, Stevie (Gerrad) melawan salah satu nama yang kamu mainkan, aku pikir dia akan menang dalam duel itu.”
"Seseorang seperti Scholesy jelas memiliki atribut yang berbeda. Maksudku, sulit dipercaya cara dia mengubah permainannya dari menjadi gelandang tengah menjadi seseorang yang mencetak gol dan itu adalah sebuah kejeniusan.”
"Frank Lampard, siapa yang bisa mempertanyakan total golnya dan bagaimana dia mengeluarkan setiap kemampuannya di pertandingan?”
"Tapi bagiku, Stevie berada di level yang berbeda dari apa pun yang pernah kulihat atau mainkan dan seperti yang kau katakan, aku tidak akan bercanda soal itu, aku sudah bermain dengan beberapa pemain Man United yang hebat, Pemain Liverpool, Real Madrid, dan timnas Inggris,” jelas pria berusia 40 tahun tersebut.
"Begini. Jika saya mengatakan besok waktunya, anda akan bertempur sekarang, anda bermain di final Liga Champions, siapa yang pertama kali anda pilih? Saya akan memilih Steven Gerrard sebagai yang pertama kali saya pilih siapa pun orang yang ada dalam tim itu,” tutup Owen.
Dalam program lain, 3 generasi emas Inggris, Gerrad, Lampard serta Ferdinand juga berdebat soal siapa yang terbaik di Liga Premier pada masanya. Namun, mantan bek Setan Merah, Rio Ferdinand memberikan respons yang menarik untuk menyelasaikan debat antara Gerrard dan Lampard di BT Sport,
"Mereka semua akan memuji diri mereka sendiri. Dan itulah yang dilakukan para pemain top. Mereka mendukung diri mereka dalam situasi ini dan masing-masing dari mereka akan memiliki argumen untuk menyarankan diri mereka sendiri,” ujar Ferdinand.
Dalam pandangan mantan pemain Real Madrid itu, Steven Gerrad yang pernah menjadi rekannya di Liverpool “berada di level yang berbeda” jika dibandingkan dengan Paul Scholes dan Frank Lampard.
BACA FEATURE LAINNYA
Ada Apa dengan Kingsley Coman, Performanya Makin Buruk
Ada Apa dengan Kingsley Coman, Performanya Makin Buruk
"Seseorang seperti Scholesy jelas memiliki atribut yang berbeda. Maksudku, sulit dipercaya cara dia mengubah permainannya dari menjadi gelandang tengah menjadi seseorang yang mencetak gol dan itu adalah sebuah kejeniusan.”
BACA ANALISIS LAINNYA
Berjaya di Asia, Ini Roadmap Vietnam Lolos ke Piala Dunia 2022
Berjaya di Asia, Ini Roadmap Vietnam Lolos ke Piala Dunia 2022
"Tapi bagiku, Stevie berada di level yang berbeda dari apa pun yang pernah kulihat atau mainkan dan seperti yang kau katakan, aku tidak akan bercanda soal itu, aku sudah bermain dengan beberapa pemain Man United yang hebat, Pemain Liverpool, Real Madrid, dan timnas Inggris,” jelas pria berusia 40 tahun tersebut.
Dalam program lain, 3 generasi emas Inggris, Gerrad, Lampard serta Ferdinand juga berdebat soal siapa yang terbaik di Liga Premier pada masanya. Namun, mantan bek Setan Merah, Rio Ferdinand memberikan respons yang menarik untuk menyelasaikan debat antara Gerrard dan Lampard di BT Sport,