Penasaran? Langsung saja cek data berikut ini..
Meski gagal melanjutkan rentetan kemenangan awal musim baru di depan Manchester United, The Gunners tetap layak optimistis. Pasalnya, kompetisi sepakbola kasta tertinggi di Inggris baru melewati enam pekan. Masih banyak poin yang bisa dikumpulkan.
Khuat Van Khang, Pemain Vietnam U-19 yang Harus Diwaspadai Indonesia
Untuk sementara, Mikel Arteta telah mendapatkan banyak pujian untuk pekerjaannya di Emirates Stadium, meski pada pertandingan paling baru mengakui keunggulan taktik Erik ten Hag.
1. Manchester City: 236 poin
2. Liverpool: 217 poin
3. Chelsea: 185 poin
4. Manchester United: 185 poin
5. Arsenal: 181 poin
6. Tottenham Hotspur: 180 poin
7. West Ham United: 145 poin
Manchester United put an end to Arsenal's perfect record ? pic.twitter.com/UuQKpFfnom
— B/R Football (@brfootball) September 4, 2022
8. Leicester City: 142 poin
9. Wolverhampton Wanderers: 134 poin
10. Everton: 132 poin
12. Brighton and Hove Albion: 125 poin
11. Southampton: 124 poin
13. Aston Villa: 124 poin
14. Newcastle United: 120 poin
15. Crystal Palace: 118 poin
Table: Despite their loss today, Arsenal remain top of the Premier League this weekend. #afc pic.twitter.com/ABOvXs98Ft
— afcstuff (@afcstuff) September 4, 2022