Tidak ada yang pasti di sepakbola Indonesia. Contohnya, pertandingan ini.
Menjamu Bali United, Persis Solo menampilkan Muhammad Riyandi di bawah mistar gawang. Lalu, Fabiano Beltrame, Andri Ibo, Alfath Fathir, dan Abduh Lestaluhu di belakang. Selanjutnya, Gavin Kwan Adsit, Ryo Matsumura, dan Alexis Messidoro di lini tengah.
Kemenangan Persis Solo tentu saja mengejutkan. Pasalnya, mereka adalah tim promosi. Sementara sang lawan merupakan juara bertahan. Persis Solo juga tampil buruk pada awal musim, yang ditandai dengan pemecatan Jacksen Tiago sebagai pelatih kepala.
Momen Rusuh Suporter Persebaya Memasuki Lapangan Setelah Kalah dari RANS FC
Goaaaalll Ryo Matsumura
Persis Solo 1 vs 0 Bali UnitedWatch on : https://t.co/jfcYZhjQW0#PersisVsBaliUtd #PERSISDay #BRILiga1 #BaliUnitedDay pic.twitter.com/GRjBmaploA— Siaran langsung (@SiaranLangsung8) September 15, 2022
Second Goaaaalll Ryo Matsumura
Persis Solo 2 vs 0 Bali United#PersisVsBaliUtd #PERSISDay #BRILiga1 #BaliUnitedDay pic.twitter.com/lcLM7XWCtB— Siaran langsung (@SiaranLangsung8) September 15, 2022