Salah satu kelebihan Scaloni adalah taktik yang fleksibel..
Sepanjang satu bulan pergelaran, Piala Dunia 2022 telah banyak melahirkan kejutan dari masing-masing tim yang bertanding dari babak fase grup hingga jelang pertandingan besar. Beberapa tim besar harus pulang lebih awal saat berjumpa tim-tim kecil.
Fakta Unik! 4 Final Piala Dunia Terakhir Selalu Ada Pemain Barcelona
Pria ini, dari bangku cadangan, telah memimpin Argentina mencatatkan rekor 36 pertandingan tak terkalahkan berturut-turut. Itu hanya satu pertandingan di belakang Italia. Jadi, masa depan Lionel Scaloni di bench La Albiceleste dipastikan aman hingga 2026.
Gokil! Adidas Nyaris Kolaps, Kebanjiran Pesanan Jersey Lionel Messi
Namun, Argentina kini perlu merevisi beberapa klausul kontrak Lionel Scaloni, khususnya terkait gaji. Sebab, dengan hasil di Piala Dunia 2022, tawaran kepadanya dari sejumlah klub Eropa mengalir deras.
"Bagi saya, itu dasar dan mendasar untuk tidak terlalu bergantung pada hasil (PIala Dunia 2022). Hal yang baik adalah memikirkan sebuah proses," pungkas Lionel Scaloni.
Hay muchas actitudes que reprochar del partido pero yo decido quedarme con esto, y lloro de emoción. Grande, @lioscaloni. pic.twitter.com/5oJaXvvyx9
— Marc Crosas (@marccrosas) December 10, 2022