Pasca era Messi-Ronaldo, La Liga jadi agak sepi peminat.
Menyaksikan La Liga dan keberadaan Lionel Messi dan Barcelona mungkin mirip seperti sayur yang kurang garam : hambar, tidak sedap --- meski bisa dimakan --- dan menjenuhkan untuk disantap.
Pendeknya, La Liga butuh beberapa 'ikon' baru. Pertama, untuk menggantikan rivalitas antara Messi dan Ronaldo. Kedua, dengan begitu La Liga jadi punya daya tarik yang lebih, yang dengan itu pemasukan kompetisi akan membaik, dimana setelah tidak ada Messi dan Ronaldo 'mesin uang' La Liga jadi bermasalah.
Inilah Gaji yang Diminta Haaland Jika Harus Main di Man United, Fantastis
Real Madrid memang berencana untuk mengontrak Kylian Mbappe, Erling Haaland dan juga Paul Pogba musim panas mendatang. Bahkan usaha itu telah Los Blancos mulai sejak beberapa tahun terakhir.
Kata Eks Pemain Chelsea dan Man City, Ronaldo Bukan Lawan Tangguh
Perez, l'éternel incompris, il n'est pas le GOAT des prdts de clubs pour rien. Quand tu disposera en 2022, d'1 magnifique outil, le New Bernabeu, tu as besoin d'acteurs, de bons pour l'animer et fructifier l'investissement par des stars d'où Mbappé + Pogba + Halland. Quel coup! pic.twitter.com/FZNWrmvCbV
— JedétesteleQSG (@CisseMansour6) August 15, 2021
Bursa transfer musim panas ini, Real Madrid habis-habisan mengejar Mbappe namun sayangnya PSG tetap menolak tawaran mahal yang diajukan Los Blancos.
"Setelah kepergian Cristiano dan Messi -- penting bagi Mbappe untuk datang." katanya pada Diario AS. Dan penting bagi Real Madrid, yang merupakan tim yang pernah saya bela.”
Kontrak pemain berusia 22 tahun itu akan berakhir pada 2022.
Berbicara kepada ESPN pada bulan Agustus, bintang PSG lainnya, yang juga merupakan mantan pemain Real Madrid, Angel Di Maria bersikeras bahwa Mbappe akan tetap di Parc de Princess, “Saya pikir Mbappe akan bertahan. Jelas bahwa dia adalah pemain yang diinginkan semua tim besar tetapi dengan tim yang dimiliki PSG sekarang, saya tidak berpikir dia akan pergi.
“Saya tidak berpikir dia akan menemukan tim yang lebih baik dari ini.” tutupnya.