Terjadi saat laga amal bertajuk Soccer Aid.
Laga yang berisikan pensiunan pesepakbola hebat dan sejumlah bintang olahraga lain dan para artis-artis itu digelar kemarin malam di The Etihad Stadium.
Jayus Hariono, Kartu Merah Tercepat di BRI Liga 1 Musim ini
Bolt dan Grennan sama-sama tersenyum di akhir pertandingan saat tim mereka mengamankan kemenangan.
Mengenang Musim Terburuk Manchester City, Pernah Hampir Terdegradasi
Usain Bolt mendapat kehormatan untuk mengawali mengangkat trofi juara.
Dan yang lebih spesial lagi, laga amal tahun ini memecahkan rekor dari segi sumbangan. Sekitar £13.014.797 / Rp. 220 miliar.
??????????? ????! ?
— Soccer Aid (@socceraid) September 4, 2021
Soccer Aid World XI FC are champions for a third-successive year! ???@ITV @WeAreSTV pic.twitter.com/60ppw07Xdm
Selain melihat selebriti seperti Bolt dan Grennan, dalam laga amal itu juga ikut berperan beberapa legenda sepak bola, termasuk yang sekarang menjadi pundit di Sky Sports : Gary Neville dan Jamie Carragher, juga mantan bintang Real Madrid, Roberto Carlos dan bintang Ac Milan asal Belanda, Clarence Seedorf.
Sejak pertandingan pertama di tahun 2006, Soccer Aid telah mengumpulkan lebih dari £38 juta / Rp. 643 milliar dan pertandingan telah berlangsung di markas-markas klub besar seperti Old Trafford dan Stamford Bridge.
Pencetak gol terbanyak acara tersebut adalah Seedorf, dengan empat gol atas namanya, lalu mantan kiper Inggris David Seaman membuat penampilan terbanyak, dengan 8 gol yang tak tertandingi.