Memiliki Lionel Messi, Neymar dan Kylian Mbappe tidak menjadi jaminan
Ini adalah klise yang sering terdengar dalam sepakbola bahwa semua pelatih akan senang jika memiliki masalah karena harus memilih antara satu penyerang yang sedang dalam performa terbaik dengan penyerang yang lainnya, tetapi situasi di kubu Les Parisiens berada pada level yang sama sekali berbeda dan sulit untuk membandingkan penyerang yang satu dengan yang lainnya.
Momen Gol Parabolik Pemain Persita ke Gawang Persela, Mirip Lionel Messi
Situasi PSG unik. Mereka adalah salah satu dari sedikit klub - mungkin satu-satunya klub di luar Inggris - yang belum sepenuhnya dilumpuhkan oleh masalah keuangan akibat pandemi yang sedang berlangsung akhir-akhir ini. Klub yang dipimpin oleh Nasser Al-Khelaifi itu justru gencar mendatangkan pemain bintang musim panas ini, Gianluigi Donnarumma adalah salah satunya. Penjaga gawang terbaik Eropa musim panas ini belum bisa menggeser posisi Keylor Navas sejak bergabung dengan tim ibukota Prancis tersebut.
Kisah Gianluca Mancini, Pemain yang Tidak Patuh Perintah Mourinho
PSG ??
Altas ✅:Lionel Messi ?? (FC Barcelona ??)
Sergio Ramos ?? (Real Madrid ??)
Gianluigi Donnarumma ?? (AC Milan ??)
Achraf Hakimi ?? (Inter ??)
Georginio Wijnaldum ?? (Liverpool ???????)
Nuno Mendes ?? (Sporting CP ??)
Bajas ❌:Mitchel Bakker ?? ➡️ (Bayer Leverkusen ??) pic.twitter.com/svCsKkMX5s— Datos Champions (@Datos_Champions) September 12, 2021
Di lini depan, trio MNM (Messi, Neymar, Mbappe) hanya bermain bersama sekali, dan pertandingan itu berakhir dengan hasil imbang 1-1 yang mengecewakan saat mereka melawan Club Brugge di ajang Liga Champions.
Perlu segera menemukan solusi
Waktu Mbappe di PSG mungkin tidak akan lebih lama lagi musim ini, tetapi Pochettino harus menemukan cara untuk membuat tiga penyerangnya itu satu padu jika ingin memenangkan trofi Liga Champions yang diidamkan dan merebut kembali gelar Ligue 1.
Sejauh ini, perjalanan manajerial Pochettino di Parc des Princes masih terbilang inkonsisten dan kesuksesannya di kompetisi utama benua biru akan menjadi penentu masa depannya bersama Les Parisiens musim ini.
Pocchetino plans to make Messi play as an Central Attacking Midfielder for PSG.
— hrsh16 (@HarshSi16818679) September 13, 2021
Yet People still judge Messi by goals compare him to Ronaldo, a striker who mostly stays in the penalty box.
Despite that, Messi has the best goalscoring ratio per game. pic.twitter.com/8tTF4kevdw