Saat itu Haaland masih bermain untuk Rp Salzburg, usianya masih 19 tahun. Dahsyat !!
Lalu Haaland makin bermain apik ketika menyebrang ke Red Bull Salzburg, klub raksasa di Austrian Bundesliga. Dan sekarang Haaland jadi bintang muda di raksasa Bundesliga Jerman, Borrusia Dortmund.
Seorang Jurnalis Ungkap Sisi Istimewa Diluar Sepakbola Thomas Tuchel
Bukankah itu rasio yang menakjubkan? Tetapi kita seharusnya tidak terlalu terkejut. Mengingat Haaland telah melakukan hal itu semenjak awal.
Kompilasi Video Cara Menghentikan Kejeniusan Lionel Messi, Bar-bar !!
Haaland yang saat itu berusia 19 tahun tidak menunjukkan rasa gugup sedikitpun, ia tampak seperti striker kelas dunia yang sudah kenyang pengalaman.
Haaland menyumbang 3 gol dari 6 gol yang dibuat oleh Salzburg. Dimana skor akhir 6-3 untuk kemenangan klub Haaland waktu itu.
Dan bersama Borussia Dortmund Haaland telah mencatatkan lebih banyak gol lagi.
Kini pemain berusia 21 tahun itu adalah salah satu pemain yang paling diminati oleh sejumlah klub-klub top Eropa.
Statistik Erling Haaland selama berseragam Dortmund:
— Fakta Bola (@FaktaSepakbola) September 12, 2021
? 65 pertandingan
⚽ 65 gol
?️ 19 assist
Jumlah kontribusi gol lebih bnayak daripada jumlah pertandingan ? pic.twitter.com/NALQ483PHu
Diperkirakan akan ada persaingan ketat untuk mendapatkan tanda tangannya di musim panas mendatang, dengan klausul rilis mencapai € 80 juta / Rp. 1,3 trilliun.
Di sisi lain, Borrusia Dortmund tampaknya tak akan begitu saja melepas aset berharga mereka