Serie A lagi. Rasisme lagi. Lagi-lagi rasisme di Serie A.
Musim ini saja perilaku rasisme masih berulang dalam beberapa pertandingan, terbaru saat Napoli bertandang ke Stadio Artemio Franchi, markas Fiorentina pada Senin malam waktu setempat (3/9/2021).
Momen Jenius Rodri yang Bikin Liverpool Gagal Menang Atas Man City
dan ketika itu ia langsung mendengar nyanyian rasis dari para penggemar Fiorentina yang ada di tribun, yang tak tanggung-tanggung, ditujukan padanya, Victor Osimhen dan juga Andre-Frank Zambo Anguissa.
Komentar Pelatih Atalanta, Gian Piero Gasperini Usai Ditaklukkan AC Milan
"Apakah kamu memanggilku monyet?" teriaknya pada pendukung La Viola yang bersangkutan.
Osimhen merilis pernyataan melalui media sosial, yang di-retweet oleh akun resmi Napoli.
Dan striker Napoli itu secara tegas mengatakan sikapnya pada permasalahan tersebut, "TIDAK PADA RASISME."
Menyadari telah terjadi kesalahan, pihak manajemen Fiorentina yang dalam hal ini
diwakili oleh Direktur Jenderal Joe Barone yang meminta maaf atas insiden tersebut.
??speak to your kids,your parents make them understands how disgusting it is to hate an individual because of the color of their skin NOTORACISM❌
— victor osimhen (@victorosimhen9) October 3, 2021
??parla con i tuoi figli, i tuoi genitori fanno capire loro quanto sia disgustoso odiare un individuo per il colore della sua pelle pic.twitter.com/sV8udBXzBU