Semua ini dilakukan atas nama profesionalisme dan sportivitas. Salut!
Binga FC adalah klub kecil dari Liga Mali yang bermain di Divisi II. Mereka memiliki dana terbatas karena minimnya sponsorship.
5 Pemain Man United yang Dapat Keuntungan Jika #OleOut Terealisasi
Tapi, Binga adalah klub miskin. Mereka tidak punya banyak dana untuk naik pesawat dari Bamako ke Monrovia yang membutuhkan biaya besar. Mereka hanya memiliki dana untuk perjalanan darat menggunakan minibus. Masalahnya, mereka harus menempuh jarak lebih dari 1.000 km sekali jalan dengan kondisi jalan yang tidak selalu mulus.
Analisis Performa Memphis Depay, Belum Bisa Gantikan Lionel Messi
Hebatnya, perjuangan Binga membutuhkan waktu dua hari (empat hari pulang-pergi). Dan, meski para pemain kelelahan, kemenangan 2-0 dihasilkan di Liberia pada 19 September 2021. Binga lolos ke Kualifikasi II dengan keunggulan agregat 5-0 setelah pada leg pertama menang 3-0, 11 September 2021.
?? The incredible story of Binga FC, a Malian 2nd division side playing in the CAF Confederation Cup #CAFCC this season: A small club with little resources, Binga has traveled to away games in Sierra Leone and Burkina Faso by bus, trips of over 1,300 kms each and won both ties! pic.twitter.com/umSoLhB5II
— DZfoot English ??⚽️ (@DZfoot_EN) October 24, 2021
Perjuangan Binga menempuh jalan darat ke Pantai Gading kembali berbuah hasil positif. Mereka menang adu penalti 7-6 setelah menciptakan agregat 1-1 (0-1, 1-0).
Dengan keberhasilan ini, Binga akan tampil di play-off sebelum mencapai fase grup. Lawan di play-off adalah tim-tim buangan dari Liga Champions Afrika. Entah siapa lawannya, Binga akan kembali menjalani perjalanan darat yang panjang dan sangat melelahkan.
Jadi, untuk langkah awal, mereka hanya berharap lawan yang dihadapi berasal dari negara tetangga. Bukan dari tempat yang jauh seperti Nigeria, Kongo, Zambia, Kenya atau Tanzania.
?
— Yaw Ampofo Jr (@Yaw_Ampofo_) October 24, 2021
??Binga FC traveled over 158000m[Distance by Google] by road to Liberia from Mali for the CAFCC Preliminary match
The Mali side traveled by road because they did not have funds to book a flight
Binga qualified to the Round 32 of the CAFCC knocking out ASFA Yennenga pic.twitter.com/Qi0Bx3kXcR