Egy Maulana Vikri
Libero.id - Egy Maulana Vikri mencetak satu dari empat gol Indonesia ke gawang Singapura, Sabtu (25/12/2021) malam WIB. Striker FK Senica itu menuturkan golnya itu layak dirayakan.
Pemain berusia 21 tahun itu memang pantas mendapatkannya, apalagi melihat perjuangannya bergabung dengan skuad Garuda di Singapura untuk menjalani semifinal Piala AFF 2020.
Egy memang baru tiba satu hari sebelum Indonesia bermain imbang 1-1 kontra Singapura di leg pertama. Dia baru diturunkan Shin Tae-yong pada leg kedua ini.
Momentum itu pun tak dibuang percuma oleh mantan striker Lechia Gdank tersebut. Dia melengkapi gol Ezra Walian, Pratama Arhan, dan gol bunuh diri pemain Singapura, Shawal Anuar.
FIRE SATURDAY!! ???#KitaGaruda #MeraihImpian #EmergingStrongerTogether #TimnasDay pic.twitter.com/PXtpETWnGx
— PSSI (@PSSI) December 25, 2021
Kisah Jersey ala Cristiano Ronaldo di Barito Putera, Kini Puncaki Klasemen Liga 1
Apakah ini akan bertahan lama atau sementara?Gokil! Marselino Ferdinan Cetak 2 Gol Lawan FC Groningen di Laga Pramusim KMSK Deinze
Sayang, skor akhir tidak memihak Lino dkk. Cek videonya!Mundur atau Dipecat Persib Bandung? Ini Penjelasan Lengkap Luis Milla
Sepakbola dianggap mie instan. Baru 3 laga langsung pisah.Analisis Masa Depan 3 Pemain Timnas U-23 yang Dihukum AFC di Era Shin Tae-yong
Masih dipanggil atau tidak? Ini prediksinya.
Opini