Roman Abramovich
Libero.id - Dalam beberapa hari ini, media sosial cukup diramaikan dengan paspor milik Roman Abramovich. Pasalnya, Abramovich yang merupakan WN Rusia nyatanya memiliki paspor Portugal. Kejadian tersebut kemudian mendapat perhatian khusus dari pihak berwenang pemerintah Portugal, utamanya dalam hal status kewarganegaraan yang diterbitkan dalam Paspor tersebut.
Abramovich sendiri mendapatkan kewarganegaraan yang sama seperti CR7 pada April 2021 dengan merujuk pada aturan naturalisasi untuk keturunan Yahudi Sefardik yang terusir dari semenanjung Iberia di abad pertengahan.
Nama belakang dari Roman Abramovich sendiri merupakan nama belakang yang identik dengan etnis Yahudi Ashkenazi.
Portugal is investigating a “possible irregularity” after granting citizenship last year to Roman Abramovich, a Russian-born billionaire who owns Chelsea Football Club https://t.co/UtipwqhS7G
— Forbes (@Forbes) January 14, 2022
Adapun kini lembaga yang menerbitkan kewarganegaraan untuk paspor Portugal, IRN (Instituto dos Registos e do Notariado), mendapat kritik keras dari masyarakat Eropa dengan dalih bahwa aturan naturalisasi seperti itu sangat rawan disalahgunakan oligarki untuk memperluas pengaruhnya di benua biru.
"Everything indicates that behind a well-intentioned law a passport mafia has been set up".
90% of applications coming from the same Jewish community (Porto) is a major red flag. No controls on the info provided, or the huge conflicts of interest involved.https://t.co/Cr47M0Vv8A— João Paulo Batalha (@JoaoPBatalha) January 14, 2022
Kementerian Hukum Portugal menyatakan penyidikan paspor Abramovich hanyalah bagian dari proses standar.
"Ini prosedur normal yang ditempuh ketika ada situasi atau beriat terkait keganjilan dalam prosedur yang berlaku" begitu pernyatan pihak pemerintah seperti dilansir dari Reuters.
"IRN hanya ingin memastikan, tanpa ada keraguan, apakah ada pratik ganjil."
(muflih miftahul kamal/muf)
Persiapan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Minta Dukungan dan Doa Masyarakat Indonesia
Semangat pokoknya coach Shin!Pimpin Daftar Top Skor Sementara Liga 1 Musim Ini, Carlos Fortes Tak Ingin Jumawa
Musim lalu sempat menurun, tapi musim ini jadi gacor...Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Bertemu Brunei Darussalam
Semoga bisa lolos ke Piala Dunia 2026, Amin...Merupakan Rival Berat, Maciej Gajos Beri Tanggapan Soal Persija dan Persib
Bahkan pemain asing sampai tahu soal rivalitas ini...Alami Cedera Parah, Marko Simic Terpaksa Absen Membela Persija Selama 6 Pekan
Krisis penyerang dialami Persija saat ini...
Opini