Malaysia Tidak Satu Grup dengan Indonesia di SEA Games 2021, Untung Atau Buntung?

"Malaysia ingin membalas kegagalan mereka di SEA Games sebelumnya."

Berita | 07 April 2022, 10:36
Malaysia Tidak Satu Grup dengan Indonesia di SEA Games 2021, Untung Atau Buntung?

Libero.id - Tim nasional Malaysia U-23 telah mendapatkan undian yang cukup menguntungkan untuk Sea Games ke-31 di Hanoi, yang akan digelar pada 6-22 Mei.

Tim asuhan Brad Maloney berada di Grup B bersama juara bertahan Thailand, Kamboja, Singapura dan Laos dalam kompetisi dua tahunan tersebut

Pada edisi 2019, Malaysia gagal melaju ke semifinal menyusul kekalahan memalukan dari Filipina dan tim kecil Kamboja. 

FA Malaysia akan menggunakan turnamen Sea Games untuk mempersiapkan skuat yang mampu bersaing untuk Piala Asia U-23 dan Asian Games Hangzhou akhir tahun ini dan juga kualifikasi Olimpiade Paris 2024.

(muflih miftahul kamal/muf)

Baca Berita yang lain di Google News




  • 0% Suka
  • 0% Lucu
  • 0% Sedih
  • 0% Kaget

Opini

(500 Karakter Tersisa)

Artikel Pilihan


Daun Media Network