Libero.id - Pengalaman Patrik Gustavsson bermain di luar negeri membuatnya cepat beradaptasi dengan level sepakbola Asia Tenggara. Lahir dan besar di Swedia, pada musim 2020, Gustavsson sempat bermain bersama tvidabergs FF, klub divisi 2 dan ia juga sempat bergabung dengan IF Sylvia pada tahun 2021, dimana Gustavsson mencetak 10 gol disana.
Dari apa yang ia nyatakan di media, tampaknya Gustavsson merupakan tipikal striker yang ambisius. Ia berniat untuk terus tampil maksimal agar bisa memperkuat Timnas Thailand senior.
“Mudah-mudahan saya bisa naik lebih tinggi di sini di Asia. Saya ingin membangun nama untuk diri saya sendiri dan mencoba bergabung dengan tim nasional seniot. Saya di sini bukan untuk liburan tetapi saya ingin berkembang dan menjadi lebih baik. ,” katanya.
Menarik untuk melihat bagaimana ketika Indonesia berjumpa dengan Thailand di level senior ada nama Patrick Gustavsson di jajaran striker, atau bahkan mungkin kelak jadi pilihan utama.
Kenalkan Kenzo Riedewald, Pemain Berdarah Suriname-Indonesia yang Siap Bela Timnas U-17
Bima Sakti berencana memasukan namanya ke timnas U-17.Profil Ellie Carpenter, Pemain yang Mampu Saingi Lemparan ke Dalam Pratama Arhan
Dia adalah pemain Timnas Wanita Australia...Profil Julian Schwarzer, Penjaga Gawang Filipina yang Kini Bermain Bersama Arema FC
Pernah bermain di Inggris bersama Fulham...Profil Amara Diouf, Pemain Muda Senegal yang Dianggap Sebagai The Next Sadio Mane
Pada Piala Dunia U-17 2023 Amara Diouf bisa jadi ancaman berbahaya...
Opini