Jose Mourinho, Sir Alex Ferguson, Pep Guardiola
Libero.id - Era Erik ten Hag di Manchester United sedang dimulai. Pelatih asal Belanda itu berniat membangun kembali skuad yang disegani. Selain teknis, ada beberapa hal non teknis yang dibenahi. Salah satunya larangan menggunakan handphone, smartphone, tablet, laptop, dan sejenisnya di meja makan.
Dengan tugas berat mengembalikan kejayaan Man United, Erik ten Hag tidak bisa main-main mengelola Setan Merah. Ada banyak hal yang dipertaruhkan.
Untuk membuat Man United kompetitif, Erik ten Hag perlu mengeluarkan beberapa regulasi wajib. Meski melarang ponsel dalam aktivitas klub adalah hal biasa dan dilakukan banyak pelatih, tetap saja apa yang dikerjakan Erik ten Hag layak diapresiasi.
Selain disiplin waktu, pelarangan gawai di ruang makan adalah usaha Erik ten Hag untuk membuat para pemain Man United berbicara satu dengan lainnya. Dan, dampaknya akan dirasakan di lapangan dalam hal komunikasi.
Erik ten Hag's crackdown at Manchester United includes phones being banned at mealtimes so players can mix more, while club staff have been given dress codes. (Mail) pic.twitter.com/MLbXhvCP89
— Ibukun Aluko (@IbkSports) July 12, 2022
Profil Frank Wormuth, Pria Jerman yang Akan Bantu Bima Sakti di Piala Dunia U-17 2023
Semoga berhasil menjalankan tugas.Lawan Pemuncak Klasemen, Persik Kediri Malah Kehilangan 3 Pemain Andalan
Pertandingan yang diramal akan menarik.Bertandang ke Markas Sendiri, Begini Persiapan Bali United Hadapi Arema FC
Pertandingan yang cukup unik bagi Bali United.Beda dengan Piala Dunia Pria, FIFA Sebut Piala Dunia Wanita Justru Rugi
Piala Dunia Wanita 2023 akan kick-off dalam hitungan hari.Unik! 5 Pemain Timnas Indonesia Bakal Dilatih Park Hang-seo Jika Gabung Persib Bandung
Semuanya baru sebatas rumor. Bisa benar, bisa salah.
Opini