Instagram @tobalderweireld
Libero.id - Toby Alderweireld telah bergabung dengan klub kampung halamannya Royal Antwerp dengan kontrak tiga tahun.
Alderweireld bergabung dengan Al-Duhail dari Tottenham dengan biaya yang dikabarkan senilai £13 juta atau kurang lebih setara dengan Rp231 miliar kini masa tinggal bek Belgia di Qatar telah berakhir.
Antwerpen pada Jumat (15/7/22) waktu setempat mengkonfirmasi pemain berusia 33 tahun itu telah menandatangani kontrak hingga 2025.
Alderweireld belum pernah bermain secara profesional di tanah kelahirannya, setelah bergabung dengan Ajax pada usia 15 tahun.
Bek tengah kelahiran Antwerpen itu menghabiskan lima tahun bersama Ajax sebelum bergabung dengan Atletico Madrid dan dipinjamkan ke Southampton sebelum pindah ke Spurs, di mana ia membuat 236 penampilan.
Alderweireld telah catatkan 121 caps untuk Setan Merah dan akan kembali ke Qatar untuk bermain di Piala Dunia tahun ini.
Welkom op de Bosuil, Toby! ???#RAFC #Alderweireld2025 pic.twitter.com/traw7vG7RB
— Royal Antwerp FC (@official_rafc) July 15, 2022
(wigih pambudi/wp)
Persiapan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Minta Dukungan dan Doa Masyarakat Indonesia
Semangat pokoknya coach Shin!Pimpin Daftar Top Skor Sementara Liga 1 Musim Ini, Carlos Fortes Tak Ingin Jumawa
Musim lalu sempat menurun, tapi musim ini jadi gacor...Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Bertemu Brunei Darussalam
Semoga bisa lolos ke Piala Dunia 2026, Amin...Merupakan Rival Berat, Maciej Gajos Beri Tanggapan Soal Persija dan Persib
Bahkan pemain asing sampai tahu soal rivalitas ini...Alami Cedera Parah, Marko Simic Terpaksa Absen Membela Persija Selama 6 Pekan
Krisis penyerang dialami Persija saat ini...
Opini