Borneo FC
Libero.id - Manajemen Borneo FC mendatangkan bus baru jelang leg kedua final Piala Presiden 2022 kontra Arema FC.
Laga final Piala Presiden 2022 akan tersaji di Stadion Segiri Samarinda, Minggu (17/07/2022).
Penampakan bus baru Borneo FC dapat dilihat langsung melalui Instagram resmi @borneofc.id.
Dalam unggahannya di Instagram resmi @borneofc.id bus baru Borneo FC tersebut jenis Marcedez-Benz Tipe SR2 HD Prime
Berikut unggahan di Instagram resmi @borneofc.id,
Dalam unggahan tersebut, bus baru Borneo FC didominasi warna oranye. Warna oranye diketahui merupakan warna kebesaran Pesut Etam julukan Borneo FC
Pada bagian depan bus baru Borneo FC terdapat tulisan Manyala yang berdampingan dengan lambang Borneo FC
Manyala merupakan kata-kata penyemangat bagi skuat Borneo FC.
Di bagian samping bus baru Borneo FC warna oranye itu terdapat tulisan We Are Samarindans yang berdampingan dengan tulisan dan lambang Borneo FC
Tulisan We Are Samarindans semakin mempertegas, klub Borneo FC jadi tim idola sekaligus andalan masyarakat Samarinda, Kalimantan Timur yang berlaga di kasta teratas sepak bola Tanah Air.
Di bagian belakang bus baru Borneo FC terdapat tulisan Manyala berwarna oranye.
(muflih miftahul kamal/muf)
Persiapan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Minta Dukungan dan Doa Masyarakat Indonesia
Semangat pokoknya coach Shin!Pimpin Daftar Top Skor Sementara Liga 1 Musim Ini, Carlos Fortes Tak Ingin Jumawa
Musim lalu sempat menurun, tapi musim ini jadi gacor...Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Bertemu Brunei Darussalam
Semoga bisa lolos ke Piala Dunia 2026, Amin...Merupakan Rival Berat, Maciej Gajos Beri Tanggapan Soal Persija dan Persib
Bahkan pemain asing sampai tahu soal rivalitas ini...Alami Cedera Parah, Marko Simic Terpaksa Absen Membela Persija Selama 6 Pekan
Krisis penyerang dialami Persija saat ini...
Opini