Marcus Rashford-Jarrod Bowen
Libero.id - DM: Fred – 5,86
Sementara Scott McTominay paling banyak mendapat kritikan atas kekalahan Man Utd dari Brighton, sebenarnya Fred yang paling bobrok secara statistik. Pemain Brasil itu kehilangan keempat duelnya, dilewati pemain lawan sebanyak dua kali, dan kehilangan penguasaan bola sembilan kali.
Pre-season preparations ☑️ Thank you Australia for incredible support ?? @ManUtd pic.twitter.com/Vxv4UW81ak
— Fred Rodrigues (@Fred08oficial) July 23, 2022BACA VIRAL LAINNYA
Video Kompilasi Aksi Duncan Ferguson, Pemain Paling Kasar di Liga Premier
AM: Manuel Lanzini – 5,84
Lanzini gagal bertahan selama satu jam saat dia berjuang untuk membuat dampak selama kekalahan 2-0 West Ham dari Manchester City pada akhir pekan lalu.
RW: Jarrod Bowen – 5,97
Bowen bisa dibilang pemain terbaik West Ham musim lalu, tapi dia tidak dalam performa terbaiknya melawan Man City. Selama 89 menit, dia salah menempatkan setengah dari operan, memiliki tiga dribel yang gagal, hanya memenangkan dua dari sembilan duelnya, dan kecolongan alias bisa dilewati lawan sebanyak empat kali.
LW: Marcus Rashford – 5,98
Musim yang sama, dan cerita yang sama untuk Rashford. Meski terlihat menjanjikan di pra-musim, penyerang Man United itu tampil buruk saat melawan Brighton dan melewatkan peluang emas. Dia gagal memberikan umpan silang atau menyelesaikan dribble yang sukses.
TT: Brennan Johnson – 5,73
Forest disambut kembali ke Liga Premier dengan kekalahan 2-0 di Newcastle. Johnson tidak memberikan terlalu banyak servis, tetapi dia gagal melakukan tembakan dan memberikan delapan dari 14 percobaan umpannya. Dia menyentuh bola sebanyak 19 kali dan kehilangan penguasaan bola sebanyak 13 kali. Aduh.
TT: Adam Armstrong – 5,94
Ini tidak bagus ketika Anda diganti di babak pertama pada pertandingan pembuka musim. Tapi, itulah yang terjadi pada Armstrong untuk Southampton melawan Spurs pada akhir pekan lalu.
Kisah Jersey ala Cristiano Ronaldo di Barito Putera, Kini Puncaki Klasemen Liga 1
Apakah ini akan bertahan lama atau sementara?Gokil! Marselino Ferdinan Cetak 2 Gol Lawan FC Groningen di Laga Pramusim KMSK Deinze
Sayang, skor akhir tidak memihak Lino dkk. Cek videonya!Mundur atau Dipecat Persib Bandung? Ini Penjelasan Lengkap Luis Milla
Sepakbola dianggap mie instan. Baru 3 laga langsung pisah.Analisis Masa Depan 3 Pemain Timnas U-23 yang Dihukum AFC di Era Shin Tae-yong
Masih dipanggil atau tidak? Ini prediksinya.
Opini