Libero.id - Timnas Amputasi Indonesia menghadapi lawan yang berat dalam laga perdana Grup C Piala Dunia Amputasi 2022 yang dihelat di Turki, Sabtu (1/10) malam WIB.
Skuad Garuda melawan Timnas Argentina, dan laga yang berlangsung di TFF Riva Facility itu berkesudahan dengan skor 0-3.
Tiga gol kemenangan dari Argentina dicetak melalui brace Andres Lopes di menit 7 serta 13’, dan ditutup oleh Enrique Carabajal di menit 29.
Selanjutnya, Timnas Amputasi Indonesia akan menghadapi Timnas Inggris pada Minggu (2/10) besok. Dan di laga pemungkas fase grup, Aditya dan rekan-rekan akan meladeni kekuatan Timnas Amerika Serikat pada Senin (3/10) mendatang.
Kemenangan patut diraih Timnas Indonesia di laga-laga berikutnya demi membuka asa untuk lolos ke fase selanjutnya.
(gigih imanadi darma/gie)
Persiapan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong Minta Dukungan dan Doa Masyarakat Indonesia
Semangat pokoknya coach Shin!Pimpin Daftar Top Skor Sementara Liga 1 Musim Ini, Carlos Fortes Tak Ingin Jumawa
Musim lalu sempat menurun, tapi musim ini jadi gacor...Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Bertemu Brunei Darussalam
Semoga bisa lolos ke Piala Dunia 2026, Amin...Merupakan Rival Berat, Maciej Gajos Beri Tanggapan Soal Persija dan Persib
Bahkan pemain asing sampai tahu soal rivalitas ini...Alami Cedera Parah, Marko Simic Terpaksa Absen Membela Persija Selama 6 Pekan
Krisis penyerang dialami Persija saat ini...
Opini