Danny Welbeck
Libero.id - Arsenal boleh perkasa di Liga Premier. Tapi, untuk ajang lain sekelas Piala Liga Inggris, The Gunners tampaknya tidak terlalu berambisi. Buktinya, pasukan Mikel Arteta dikalahkan Brighton and Hove Albion 1-3 pada Putaran III di Emirates Stadium, Kamis (10/11/2022) dini hari WIB.
The Gunners saat ini sedang menjadi sensasi di sepakbola Inggris. Itu karena keberhasilan mereka mempertahankan puncak klasemen sementara Liga Premier 2022/2023.
Tapi, untuk ajang lainnya, terutama Piala Liga Inggris, Arsenal tampaknya tidak terlalu serius. Buktinya, ketika menghadapi Brighton and Hove Albion, Mikel Arteta memutuskan bermain biasa-biasa saja. Akibatnya, klub London Utara itu harus tersingkir setelah menyerah 1-3.
It ends in defeat in the Carabao Cup.
? 1-3 ? (FT) pic.twitter.com/BjH6pm8ctw
— Arsenal (@Arsenal) November 9, 2022
Arsenal's last five games vs Brighton at the Emirates Stadium:
? 1-1
❌ 1-2
✅ 2-0
❌ 1-2
❌ 1-3A happy hunting ground for the Seagulls. ? pic.twitter.com/aY74lBMtrc
— Squawka (@Squawka) November 9, 2022
Arsenal have conceded their first goal in 297 minutes of football in all competitions.
Former Gooner Danny Welbeck with the goal. ⚽️ pic.twitter.com/Vv0I0BdGPo
— Squawka News (@SquawkaNews) November 9, 2022
Arsenal sempat unggul cepat melalui Eddie Nketiah pada menit 20. Tapi, The Seagulls merespons dengan tiga gol Danny Welbeck (27 pen), Kaouru Mitoma (58), dan Tariq Lamptey (71).
Uniknya, Danny Welbeck menjadi pemain pertama yang mencetak gol di Emirates Stadium dengan empat klub berbeda. Sebelum dengan Brighton and Hove Albion, penyerang Inggris itu juga menjebol jala Emirates Stadium untuk Manchester United, Watford, dan tentu saja The Gunners.
4 - Danny Welbeck is the first player to score at Arsenal's Emirates stadium with four different clubs (Man Utd, Arsenal, Watford & Brighton). Array. pic.twitter.com/kV1S7LjxW6
— OptaJoe (@OptaJoe) November 9, 2022
(andri ananto/anda)
Kisah Jersey ala Cristiano Ronaldo di Barito Putera, Kini Puncaki Klasemen Liga 1
Apakah ini akan bertahan lama atau sementara?Gokil! Marselino Ferdinan Cetak 2 Gol Lawan FC Groningen di Laga Pramusim KMSK Deinze
Sayang, skor akhir tidak memihak Lino dkk. Cek videonya!Mundur atau Dipecat Persib Bandung? Ini Penjelasan Lengkap Luis Milla
Sepakbola dianggap mie instan. Baru 3 laga langsung pisah.Analisis Masa Depan 3 Pemain Timnas U-23 yang Dihukum AFC di Era Shin Tae-yong
Masih dipanggil atau tidak? Ini prediksinya.
Opini