Sergio Ramos
Libero.id - Paris Saint-Germain (PSG) akan menghadapi pertandingan penting nan berat saat berjumpa dengan Bayern Muenchen dalam leg pertama perempat final Liga Champions. Pertandingan itu kurang dari dua minggu lagi. Sialnya, beberapa pemain cedera, termasuk Sergio Ramos.
Dalam pertandingan lanjutan Ligue 1 edisi midweek, para penggemar PSG dibuat cemas saat beberapa pemain kunci ditarik keluar lantaran cedera. Kemenangan 3-1 atas Montpellier dibayar mahal.
Meski Sergio Ramos dan Kylian Mbappe sama-sama tak bisa bermain penuh, Pelatih PSG, Christophe Galtier, memastikan kalau dua pemain andalannya itu mengalami cedera yang tidak serius. Mereka sengaja ditarik untuk mengatur beban kerja selama jadwal yang padat.
Menurut Christophe Galtier, Sergio Ramos hanya mengalami cedera pada ototnya, dan itu tidak parah. Jadi, dia meminta para penggemar PSG tidak cemas. "Tampaknya, itu tidak terlalu serius," ujar Christophe Galtier, dilansir Reuters.
? Sergio Ramos has a left adductor muscle injury. ?? pic.twitter.com/z1xFDQ5FPw
— PSGnews (@NewsOfPSG) February 1, 2023
Tampilnya Sergio Ramos di pertandingan melawan Bayern Muenchen sangat penting. Kemampuan, pengalaman, dan dedikasi sangat dibutuhkan PSG. Pasalnya, Liga Champions menjadi satu-satunya obsesi penguasa Qatar yang belum bisa didapatkan bersama PSG.
Kylian Mbappé and Sergio Ramos both off with injury 2 weeks before PSG vs Bayern pic.twitter.com/FBC5hKYGHY
— Bayern & Germany (@iMiaSanMia) February 1, 2023
(mochamad rahmatul haq/anda)
16-09-2023 | ||
Paris Saint-Germain | 2 - 3 | OGC Nice |
04-09-2023 | ||
Olympique Lyonnais | 1 - 4 | Paris Saint-Germain |
27-08-2023 | ||
Paris Saint-Germain | 3 - 1 | Racing Club de Lens |
Kisah Jersey ala Cristiano Ronaldo di Barito Putera, Kini Puncaki Klasemen Liga 1
Apakah ini akan bertahan lama atau sementara?Gokil! Marselino Ferdinan Cetak 2 Gol Lawan FC Groningen di Laga Pramusim KMSK Deinze
Sayang, skor akhir tidak memihak Lino dkk. Cek videonya!Mundur atau Dipecat Persib Bandung? Ini Penjelasan Lengkap Luis Milla
Sepakbola dianggap mie instan. Baru 3 laga langsung pisah.Analisis Masa Depan 3 Pemain Timnas U-23 yang Dihukum AFC di Era Shin Tae-yong
Masih dipanggil atau tidak? Ini prediksinya.
Opini