Libero.id - Musim 2020 belum berakhir dan harus tertunda. Namun, musim 2021 sudah dipikirkan oleh banyak klub.
Mereka bahkan sudah merancang transfer untuk musim depan. Bahkan beberapa transfer untuk musim depan itu terjadi pada masa sebelum pandemi corona.
Tidak tanggung-tanggung nilai transfer yang sudah dibukukan bisa mencapai 166 juta euro atau Rp 2,8 triliun.
Berikut ini 10 transfer yang sudah resmi itu.
Ever Banega (Sevilla) ke Al Shabab (Saudi Arabia) dengan free transfer
Josep Martinez (Las Palmas) ke RB Leipzig (Germany) seharga 2,5 juta euro
Dejan Kulusevski (Parma) ke Juventus seharga 35 juta euro
Alexander Nübel (Schalke) ke Bayern Munich dengan free transfer
Pedri (Las Palmas) ke Barcelona seharga 6,5 juta euro
Andrea Petagna (SPAL) ke Napoli seharga 17 juta euro
Amir Rrahmani (Hellas Verona) ke Napoli seharga 14 juta euro
Francisco Trincao (Braga) ke Barcelona seharga 31 juta euro
Hakim ZIyech (Ajax) ke Chelsea seharga 40 juta euro
Pedrinho (Corinthians) ke Benfica seharga 20 juta euro
Kisah Jersey ala Cristiano Ronaldo di Barito Putera, Kini Puncaki Klasemen Liga 1
Apakah ini akan bertahan lama atau sementara?Gokil! Marselino Ferdinan Cetak 2 Gol Lawan FC Groningen di Laga Pramusim KMSK Deinze
Sayang, skor akhir tidak memihak Lino dkk. Cek videonya!Mundur atau Dipecat Persib Bandung? Ini Penjelasan Lengkap Luis Milla
Sepakbola dianggap mie instan. Baru 3 laga langsung pisah.Analisis Masa Depan 3 Pemain Timnas U-23 yang Dihukum AFC di Era Shin Tae-yong
Masih dipanggil atau tidak? Ini prediksinya.
Opini