Jens Lehmann hanya ada di peringkat ketujuh. Oliver Kahn ada di peringkat keempat. Siapa teratas?
Tim nasional Jerman dikenal sebagai salah satu yang terkuat di muka bumi ini terutama jika melihat raihan gelar mereka baik di level dunia maupun Eropa.
Tercatat Jerman telah menjuarai Piala Dunia sebanyak 4 kali dan Piala Eropa 3 kali, artinya mereka adalah timnas yang sangat kuat dari zaman ke zaman.
Salah satu faktor yang membuat timnas Jerman bisa menjadi salah satu kekuatan sepakbola dunia adalah kemampuan mereka dalam urusan melahirkan kiper-kiper luar biasa.
Tercatat dari era Sepp Meier hingga Manuel Neuer, Jerman tak henti-hentinya memproduksi kiper-kiper hebat top level.
Bahkan kiper sekelas Raimond Aumann, Jens Lehmann, Timo Hildebrand, Marc Andre Ter Stegen, hingga Bernd Leno pun dalam setiap generasinya kesulitan menjadi kiper utama Der Panzer karena sangking ketatnya persaingan di bawah mistar gawang.
Berikut adalah 10 kiper terbaik sepanjang masa Jerman:
10. Raimond Aumann
Dari akhir 1980-an hingga pertengahan 1990-an, Aumann adalah kiper nomor satu Bayern Muenchen.
Di Muenchen, ia memenangkan enam gelar Bundesliga dan dua trofi Piala Jerman. Ia juga merupakan anggota tim Jerman Barat yang menjuarai Piala Dunia 1990, meskipun ia sama sekali tidak diturunkan di ajang tersebut karena kalah saing dari Bodo Illgner.
Aumann mengakhiri karirnya sebagai pemain sepakbola profesional di Besiktas pada tahun 1995.
9. Hans Jorg Butt
Butt adalah seorang penjaga gawang yang sering mencetak dengan catatan 32 gol yang hampir semuanya berasal dari tendangan bebas.
Ia juga sudah berkali-kali bermain untuk timnas Jerman, meski kalah saing dengan Oliver Kahn dan Jens Lehmann untuk mendapat kesempatan menjadi penjaga gawang utama.
Prestasi terbaik Butt datang di akhir karirnya, ia memenangkan gelar Liga Jerman bersama Bayern Munchen pada musim 2009-10.
8. Wolfgang Kleff
Meski jarang mendapat kesempatan untuk bergabung dengan timnas karena ketidakmampuannya bersaing dengan Sepp Maier, kemampuan Kleff sebagai penjaga gawang tidak diragukan lagi.
Kleff merupakan salah satu pemain legendaris Borussia Monchengladbach yang mampu membantu klub memenangkan 5 gelar Bundesliga dan 1 trofi DFB Bokal.
Dari tahun 1968 hingga 1976, ia berpartisipasi dalam setiap pertandingan bersama Mönchengladbach. Kleff juga merupakan anggota tim Jerman Barat yang memenangkan Piala Eropa 1972 dan Piala Dunia 1974.
7. Jens Lehmann
Jens Lehmann adalah penjaga gawang yang kuat, berani, dan agak eksentrik. Dia adalah anggota generasi emas Arsenal yang memenangkan Liga Premier tak terkalahkan pada musim 2003-04.
Tak hanya itu, Lehman juga menjaga rekor individual Liga Champions dengan tak pernah kebobolan gol dalam sepuluh pertandingan berturut-turut.
Salah satu hasil terbaiknya untuk tim nasional Jerman adalah di Piala Dunia FIFA 2006, dimana ia memimpin tim nasionalnya meraih posisi ketiga.
6. Harald Schumacher
Harald Schumacher adalah penjaga gawang utama timnas Jerman di tahun 1980-an. Dia dikenal sebagai penjaga gawang yang tangguh yang memimpin Jerman memenangkan Piala Eropa 1980.
Meski begitu, Schumacher nyatanya sangat dibenci oleh publik Prancis karena penampilannya yang brutal di Piala Dunia 1982 kala Jerman Barat menghadapi Prancis.
Saat pertandingan, Schumacher menabrak Patrick Battiston hingga koma sekaligus menyingkirkan timnas Prancis dari turnamen melalui babak adu penalti.
Sepanjang karirnya, Schumacher memenangkan dua gelar Bundesliga di Cologne dan Borussia Dortmund.
5. Andres Kopke
Andreas Koepke merupakan mimpi buruk bagi timnas Inggris. Ia tampil sangat bagus di Kejuaraan Piala Eropa 1996, dimana ia mengalahkan tim nasional Inggris melalui tendangan penalti untuk menyelamatkan tembakan Gareth Southgate.
Koepke akhirnya berhasil membantu Jerman memenangkan pertandingan tersebut sekaligus meraih trofi Piala Eropa 1996.
Meski tampil luar biasa di level timnas, Kopke belum pernah meraih satu pun trofi di level klub.
4. Oliver Kahn
Oliver Kahn bersama Peter Schmeichel dianggap sebagai penjaga gawang dengan kemampuan kepemimpinan terbaik di tahun 90-an.
Kahn telah menorehkan banyak prestasi baik kala berseragam Bayern Muenchen maupun di timnas Jerman.
Dia menjadi satu-satunya penjaga gawang dalam sejarah yang memenangkan penghargaan Golden Ball atau gelar pemain terbaik di Piala Dunia.
Kontribusinya yang besar juga menjadikan Kahn sebagai salah satu pemain terbaik di Bundesliga. Bersama Bayern Muenchen, ia memenangkan delapan gelar Bundesliga, enam gelar Piala Jerman, dan satu trofi Liga Champions.
3. Bodo Illgner
Bodo Illgner memegang rekor sebagai penjaga gawang pertama yang tidak kebobolan dalam pertandingan final Piala Dunia.
Prestasi tersebut ia cetak dalam final Piala Dunia 1990, dimana ia membawa negaranya menjadi juara dengan mengalahkan Argentina.
Sepanjang karirnya, Illgner dikenal sebagai penjaga gawang yang sangat tangguh dalam duel satu lawan satu.
Ia juga menjalani karir yang sukses bersama Real Madrid dengan memenangkan dua trofi La Liga dan dua gelar Liga Champions.
2. Manuel Neuer
Manuel Neuer menggantikan Oliver Kahn dari Bayern Munich. Meski awalnya diragukan, Neuer akhirnya berhasil membuktikan kemampuannya sebagai penjaga gawang.
Ia bahkan dianggap sebagai penjaga gawang nomor satu di Jerman saat ini. Performa luar biasa Manuel Neuer mulai diakui publik saat ia sukses membantu Bayern Munchen meraih lima gelar juara di musim 2012-2013. Dia juga terpilih sebagai Kiper Terbaik Dunia 2013 IFFHS.
Selain itu Neuer disebut-sebut sebagai penjaga gawang yang lengkap dalam sepakbola modern yang memiliki beragam kemampuan seperti build up serangan, menerjang bola jauh dari kotak penalti, dan respon dalam menghalau bola tentunya.
1. Sepp Meier
Dari segi kemampuan, loyalitas, dan jumlah gelar, Meier memang pantas disebut sebagai penjaga gawang terbaik Jerman sepanjang masa.
Dalam 18 tahun karirnya, dia hanya bermain untuk sebuah klub yaitu Bayern Muenchen. Bersama Muenchen, ia memenangkan empat gelar Bundesliga, tiga trofi Liga Champions, dan tiga kali terpilih sebagai pemain terbaik di Jerman.
Tak hanya itu, ia juga menunjukkan performa luar biasa dalam membantu Jerman menjuarai Piala Dunia 1974. Sepanjang karirnya, Meier memainkan 95 pertandingan untuk timnas Jerman Barat.
Tercatat Jerman telah menjuarai Piala Dunia sebanyak 4 kali dan Piala Eropa 3 kali, artinya mereka adalah timnas yang sangat kuat dari zaman ke zaman.
BACA ANALISIS LAINNYA
5 Kesimpulan Penting Laga Manchester United vs Chelsea Berakhir 0-0
5 Kesimpulan Penting Laga Manchester United vs Chelsea Berakhir 0-0
10. Raimond Aumann
Dari akhir 1980-an hingga pertengahan 1990-an, Aumann adalah kiper nomor satu Bayern Muenchen.
BACA FEATURE LAINNYA
Kisah Aaron Wan-Bissaka yang Tolak Kongo demi Membela Inggris
Kisah Aaron Wan-Bissaka yang Tolak Kongo demi Membela Inggris
Aumann mengakhiri karirnya sebagai pemain sepakbola profesional di Besiktas pada tahun 1995.
Ia juga sudah berkali-kali bermain untuk timnas Jerman, meski kalah saing dengan Oliver Kahn dan Jens Lehmann untuk mendapat kesempatan menjadi penjaga gawang utama.
Prestasi terbaik Butt datang di akhir karirnya, ia memenangkan gelar Liga Jerman bersama Bayern Munchen pada musim 2009-10.
8. Wolfgang Kleff
Meski jarang mendapat kesempatan untuk bergabung dengan timnas karena ketidakmampuannya bersaing dengan Sepp Maier, kemampuan Kleff sebagai penjaga gawang tidak diragukan lagi.
Kleff merupakan salah satu pemain legendaris Borussia Monchengladbach yang mampu membantu klub memenangkan 5 gelar Bundesliga dan 1 trofi DFB Bokal.
Dari tahun 1968 hingga 1976, ia berpartisipasi dalam setiap pertandingan bersama Mönchengladbach. Kleff juga merupakan anggota tim Jerman Barat yang memenangkan Piala Eropa 1972 dan Piala Dunia 1974.
7. Jens Lehmann
Jens Lehmann adalah penjaga gawang yang kuat, berani, dan agak eksentrik. Dia adalah anggota generasi emas Arsenal yang memenangkan Liga Premier tak terkalahkan pada musim 2003-04.
Tak hanya itu, Lehman juga menjaga rekor individual Liga Champions dengan tak pernah kebobolan gol dalam sepuluh pertandingan berturut-turut.
Salah satu hasil terbaiknya untuk tim nasional Jerman adalah di Piala Dunia FIFA 2006, dimana ia memimpin tim nasionalnya meraih posisi ketiga.
6. Harald Schumacher
Harald Schumacher adalah penjaga gawang utama timnas Jerman di tahun 1980-an. Dia dikenal sebagai penjaga gawang yang tangguh yang memimpin Jerman memenangkan Piala Eropa 1980.
Meski begitu, Schumacher nyatanya sangat dibenci oleh publik Prancis karena penampilannya yang brutal di Piala Dunia 1982 kala Jerman Barat menghadapi Prancis.
Saat pertandingan, Schumacher menabrak Patrick Battiston hingga koma sekaligus menyingkirkan timnas Prancis dari turnamen melalui babak adu penalti.
Sepanjang karirnya, Schumacher memenangkan dua gelar Bundesliga di Cologne dan Borussia Dortmund.
5. Andres Kopke
Andreas Koepke merupakan mimpi buruk bagi timnas Inggris. Ia tampil sangat bagus di Kejuaraan Piala Eropa 1996, dimana ia mengalahkan tim nasional Inggris melalui tendangan penalti untuk menyelamatkan tembakan Gareth Southgate.
Koepke akhirnya berhasil membantu Jerman memenangkan pertandingan tersebut sekaligus meraih trofi Piala Eropa 1996.
Meski tampil luar biasa di level timnas, Kopke belum pernah meraih satu pun trofi di level klub.
4. Oliver Kahn
Oliver Kahn bersama Peter Schmeichel dianggap sebagai penjaga gawang dengan kemampuan kepemimpinan terbaik di tahun 90-an.
Kahn telah menorehkan banyak prestasi baik kala berseragam Bayern Muenchen maupun di timnas Jerman.
Dia menjadi satu-satunya penjaga gawang dalam sejarah yang memenangkan penghargaan Golden Ball atau gelar pemain terbaik di Piala Dunia.
Kontribusinya yang besar juga menjadikan Kahn sebagai salah satu pemain terbaik di Bundesliga. Bersama Bayern Muenchen, ia memenangkan delapan gelar Bundesliga, enam gelar Piala Jerman, dan satu trofi Liga Champions.
3. Bodo Illgner
Bodo Illgner memegang rekor sebagai penjaga gawang pertama yang tidak kebobolan dalam pertandingan final Piala Dunia.
Prestasi tersebut ia cetak dalam final Piala Dunia 1990, dimana ia membawa negaranya menjadi juara dengan mengalahkan Argentina.
Sepanjang karirnya, Illgner dikenal sebagai penjaga gawang yang sangat tangguh dalam duel satu lawan satu.
Ia juga menjalani karir yang sukses bersama Real Madrid dengan memenangkan dua trofi La Liga dan dua gelar Liga Champions.
2. Manuel Neuer
Manuel Neuer menggantikan Oliver Kahn dari Bayern Munich. Meski awalnya diragukan, Neuer akhirnya berhasil membuktikan kemampuannya sebagai penjaga gawang.
Ia bahkan dianggap sebagai penjaga gawang nomor satu di Jerman saat ini. Performa luar biasa Manuel Neuer mulai diakui publik saat ia sukses membantu Bayern Munchen meraih lima gelar juara di musim 2012-2013. Dia juga terpilih sebagai Kiper Terbaik Dunia 2013 IFFHS.
Selain itu Neuer disebut-sebut sebagai penjaga gawang yang lengkap dalam sepakbola modern yang memiliki beragam kemampuan seperti build up serangan, menerjang bola jauh dari kotak penalti, dan respon dalam menghalau bola tentunya.
1. Sepp Meier
Dari segi kemampuan, loyalitas, dan jumlah gelar, Meier memang pantas disebut sebagai penjaga gawang terbaik Jerman sepanjang masa.
Dalam 18 tahun karirnya, dia hanya bermain untuk sebuah klub yaitu Bayern Muenchen. Bersama Muenchen, ia memenangkan empat gelar Bundesliga, tiga trofi Liga Champions, dan tiga kali terpilih sebagai pemain terbaik di Jerman.
Tak hanya itu, ia juga menunjukkan performa luar biasa dalam membantu Jerman menjuarai Piala Dunia 1974. Sepanjang karirnya, Meier memainkan 95 pertandingan untuk timnas Jerman Barat.