Jumlahnya banyak bangetttttt coi..
Komite Pemilihan (KP) dan Komite Banding Pemilihan (KBP) telah mengumumkan daftar calon tetap pengurus PSSI periode 2023-2027, meliputi calon tetap Ketua Umum, Wakil Ketua Umum dan juga Anggota Komite Eksekutif.
Pengumuman calon tetap pengurus baru PSSI diresmikan oleh KP dan KBP pada Senin (6/2) sore WIB di GBK Arena, Jakarta.
Dengan begitu hanya tinggal satu tahapan yakni proses pemilihan oleh voters yang terdiri dari anggota PSSI: Klub, Asosiasi Provinsi PSSI, Asosiasi Klub Sepak Bola Wanita, Federasi Futsal Indonesia, Asosiasi Wasit, Asosiasi Pemain, dan Asosiasi Pelatih.
Berikut Daftar Calon Tetap Ketum dan Waketum PSSI:
Komite Pemilihan dan Komite Banding Pemilihan resmi umumkan Daftar Calon Tetap (DCT) Ketua Umum PSSI, Wakil Ketua Umum PSSI, #KitaGaruda pic.twitter.com/8rMoQDgX6h
— PSSI (@PSSI) February 6, 2023
Berikut Daftar Calon Tetap Anggota Exco PSSI, yang mencapai 55 orang
dan Anggota Komite Eksekutif PSSI Periode 2023-2027.#KitaGaruda pic.twitter.com/iOv8lAzeOS
— PSSI (@PSSI) February 6, 2023
Nama-nama yang telah ditetapkan di atas nantinya akan bertarung di Kongres Luar Biasa PSSI pada 16 Februari mendatang.